No image available for this title

Text

PENGGUNAAN JEJARING SOSIAL TINDER SEBAGAI MEDIA PENCARIAN JODOH (Studi Deskriptif pengguna Tinder di lingkungan Perumahan Taman Wisma Asri RW 12)



Dosen Pembimbing : Dra. Sri Ekowati P, M.MrnrnPerkembangan jejaring sosial merupakan suatu yang tidak bisa dihindari.rnFenomena pengguna jejaring sosial terus meluas seiring berjalannya waktu.rnKemunculan media baru seperti jejaring sosial menimbulkan berbagairntanggapan mengenai bagaimana jejaring sosial dalam pencarian jodoh.rnPenelitian ini berupaya menjawab tujuan dari penelitian untuk menjelaskanrnpenggunaan jejaring sosial sebagai media pencarian jodoh pada penggunarnjejaring sosial Tinder.rnTeori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Teori Uses andrnGratification dan dengan teori -teori pendukung seperti komunikasi, media baru,rninternet, dan media massa.rnPendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif.rnPenelitian ini bersifat kualitatif dengan jenis deskriptif yaitu menggambarkanrnhasil penelitian. Teknik pengumpulan data dengan wawancara dan observasi.rnTeknik pemeriksaan keabsahan data dalam penelitian ini menggunakan teknikrntriangulasi sumber.rnDari hasil analisis dan pembahasan maka di dapatkan hasil penelitianrnpengguna jejaring sosial sebagai media pencarian jodoh pada pengguna jejaringrnsosial Tinder ialah pengguna jejaring sosial masing-masing mempunyairnkebutuhan yang dibutuhkan oleh masing-masing pengguna Tinder. Hal inirndibuktikan kalau pengguna mengaku merasa percaya diri dan terbuka denganrnorang-orang baik pria maupun wanita.rnrnKata Kunci : Jejaring sosial, Pencarian jodoh, Uses and Gratification


Ketersediaan

2B-17.42Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR 042 BRO 2017
Penerbit FIKOM UPI YAI : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this