Detail Cantuman
Advanced Search
Tugas Karya Akhir
Perancangan Media Interaktif Edukatif Berupa Pop-Up Book Berbasis Aktivitas Tebak -Tebakan Hewan Sebagai Sarana Stimulasi Kognitif Anak
Pembimbing : Joachim David
ABSTRAK :
Minat baca anak usia dini di Indonesia masih tergolong rendah, salah satunya disebabkan kurangnya media pembelajaran yang menarik, interaktif, dan sesuai dengan karakteristik perkembangan ognitif anak. Padahal, usia 3–6 tahun merupakan periode emas (golden age) yang sangat penting dalam perkembangan kemampuan berpikir, daya ingat, bahasa, dan imajinasi. Media pembelajaran ang tepat pada tahap ini tidak hanya berfungsi sebagai hiburan, tetapi juga dapat menjadi sarana edukatif yang mendukung pembentukan dasar kognitif anak. Salah satu alternatif media yang otensial adalah Pop-Up Book, yaitu buku dengan elemen tiga dimensi yang dapat dilipat, ditarik, atau digerakkan sehingga menciptakan pengalaman membaca yang lebih hidup, visual, dan partisipatif. enelitian ini bertujuan untuk merancang media interaktif edukatif berupa Pop-Up Book berbasis aktivitas tebak-tebakan hewan yang ditujukan bagi anak usia dini. Metode penelitian menggunakan endekatan kualitatif dengan kerangka Desain Komunikasi Visual. Data diperoleh melalui studi pustaka, observasi perilaku anak dalam kegiatan membaca, wawancara dengan guru dan orang tua, serta ksperimen desain dalam bentuk prototipe. Proses perancangan mengintegrasikan elemen visual (warna, tipografi, ilustrasi, layout) dengan konten edukatif berupa pertanyaan sederhana tentang ciri-iri hewan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pop-Up Book interaktif ini mampu meningkatkan minat baca anak, menstimulasi kemampuan berpikir logis, melatih daya ingat, serta memperkuat nteraksi sosial dengan pendamping belajar. Aktivitas tebak-tebakan terbukti efektif mendorong anak untuk aktif berpikir, mengenali pola, dan mengasah keterampilan kognitif melalui pendekatan ermain sambil belajar. Dengan demikian, Pop-Up Book berbasis aktivitas dapat menjadi alternatif media edukatif inovatif yang aplikatif, menyenangkan, dan relevan untuk mendukung perkembangan ognitif anak usia dini di era modern. diangkat oleh penulis sehingga pulau Halmahera bisa menjadi Indonesian Exotic Tourism Destination yang menjadi ikon destinasi wisata utama baik bagi turis domestik maupun mancanegara.
Kata kunci : Pop-Up Book, stimulasi kognitif, anak usia dini, media interaktif, desain komunikasi visual
Ketersediaan
| 3D-25-05 | TKA 005 DKV 2025 | Perpustakaan | Tersedia |
Informasi Detil
| Judul Seri |
-
|
|---|---|
| No. Panggil |
TKA 005 DKV 2025
|
| Penerbit | FIKOM UPI YAI : Jakarta., 2025 |
| Deskripsi Fisik |
141 hlm
|
| Bahasa |
Indonesia
|
| ISBN/ISSN |
2154190021
|
| Klasifikasi |
NONE
|
| Tipe Isi |
-
|
| Tipe Media |
-
|
|---|---|
| Tipe Pembawa |
-
|
| Edisi |
-
|
| Subyek |
-
|
| Info Detil Spesifik |
-
|
| Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain






