No image available for this title

SKR Public Relation 2017

KAMPANYE MEDIA SOSIAL DALAM MENJAGA LOYALITAS PELANGGAN PRODUK SUSUrn(Studi Pada PT. Bounche Indonesia Dalam Kegiatan Kampanye Media SosialrnUntuk Produk Morinaga Kalbe)



Dosen Pembimbing : Yuli Yulfinarsyah, S.Sos., M.Si. rnrnPT. Bounche Indonesia atau yang lebih dikenal dengan Bounchernmerupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang periklanan. Bounchernmerupakan sebuah Digital Agency, yaitu perusahaan jasa marketing atau jasarndigital untuk pembuatan campaign yang berhubungan dengan digital untuk klien.rnBounche berdiri tahun 2010 dengan jumlah awal karyawan 15 orang, dan kinirnsudah sekitar 70 orang.rnPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kampanye mediarnsosial, yakni upaya pemasaran yang terkoordinasi untuk memperkuat ataurnmembantu dengan tujuan bisnis menggunakan satu atau lebih sosial platformrnmedia, dapat menjaga loyalitas pelanggan produk susu Morinaga Kalbe.rnDalam penelitian ini, penulis menggunakan metodologi penelitianrnpendekatan kualitatif dengan sifat deskriptif. Metode penelitian yang digunakanrnadalah deskriptif analitis. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancararnmendalam, observasi, dan studi pustaka. Untuk menganalisis keabsahan data,rnpenulis menggunakan teknik triangulasi sumber.rnUntuk menjawab masalah pokok penelitian maka penulis menggunakanrnkonsep yang relevan yaitu, komunikasi pemasaran, relationship marketing,rncustomer bonding, dan loyalitas pelanggan.rnDari hasil analisis, penulis membahas 3 hal menarik, yaitu : Kampanyernmedia sosial pada produk susu Morinaga Kalbe, loyalitas pelanggan produk susurnMorinaga Kalbe, dan hubungan kampanye media sosial dalam menjaga loyalitasrnpelanggan produk susu Morinaga Kalbe.rnPenulis memberi kesimpulan bahwa kegiatan kampanye media sosialrndalam menjaga loyalitas pelangan, PT. Bounche menerapkan konsep relationshiprnmarketing yang membentuk customer bonding untuk membuat hubunganrnperusahaan dengan pelanggannya terikat dan bertahan lama, sehingga dapatrnmenjaga loyalitas pelanggan.rnKata Kunci : Kampanye Media Sosial, Loyalitas Pelanggan


Ketersediaan

2P-17.113Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR 113 PR 2017
Penerbit FIKOM UPI YAI : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
1364190163
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this