No image available for this title

SKR Public Relation 2017

STRATEGI PUBLIC RELATIONS DALAM MENARIK MINAT MASYARAKAT UNTUK MENJADI NASABAH KARTU KREDITrn(Studi Kasus pada PT. Bank Mandiri Cabang Matraman)



Dosen Pembimbing : Woro Harkandi, S.Sos, M.IkomrnrnStrategi komunikasi harus benar-benar diprioritaskan dan diperhatikanrnsebaik-baiknya. Untuk hal tersebut maka diperlukannya peranan seorang PublicrnRelations dalam menunjang manajemen perusahaan untuk bisa mensukseskanrnprogram-program yang tujuannya adalah untuk memberikan citra positifrnperusahaan terhadap nasabah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategirnpublic relations dalam menarik minat masyarakat untuk menjadi nasabah karturnkredit PT. Bank Mandiri, Tbk. Cabang.rnTeori yang digunakan dalam penelitian ini adalah konsep AIDDA,rnkomunikasi, public relations, strategi public relations, minat, masyarakat danrnnasabah.rnPendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif. Jenisrnpenelitian yang digunakan deskriptif. Metode penelitian yang penulis gunakanrnadalah metode penelitian studi kasus (case study). Teknik pemeriksaan keabsahanrndata dalam penelitian kualitatif ini adalah dengan menggunakan triangulasirnsumber.rnHasil penelitian menunjukkan bahwa strategi yang dilakukan divisi PublicrnRelations PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk Cabang Matraman yang secara umumrntugasnya adalahah merencanakan dan mengembangkan komunikasi yang lebihrnbersifat korporat guna memperlancar tujuan dari perusahaan dalamrnmempromosikan kartu kredit.rnKesimpulan pada penelitian ini yaitu tahap terakhir dari strategi adalahrnevaluasi, evalusi sangat penting dalam setiap kegiatan yang telah dilakukan. PT.rnBank Mandiri (Persero), Tbk Cabang Matraman mengevaluasi sesetiap melakukanrnkegiaiatan atau event promosi yang telah dilakukan, baik Marcomm atau KantorrnCabang. Hal ini sangat penting agar mengetahui kekurangan atau kelebihan darirnsetiap kegiatan yang telah berlangsung dan menjadi dasar acuan kegiatan yangrnakan dilakukan selanjutnya agar dapat lebih baik lagi.rnrnKata Kunci : Strategi Public Relations, Minat Masyarakat, Nasabah


Ketersediaan

2P-17.61Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR 061 PR 2017
Penerbit FIKOM UPI YAI : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
1264190063
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this