No image available for this title

SKR Public Relation 2017

Strategi Komunikasi Dalam Membangun Solidarita Antar Anggota Komunikasi (Studi Deskriptif Pada Komunitas Stand Up Comedy Indo Bekasi)



Dosen Pembimbing : Dra.Sri Ekowati P.,M.M.rnrnLatar belakang dilakukannya penelitian ini yaitu karena peneliti melihatrnbeberapa tahun belakangan ini Stand Up Comedy sedang digandrungi olehrnkalangan masyarakat. Peneliti ingin mengembangkan teori tentang strategirnkomunikasi ini sebagai upaya yang dilakukan komunitas dalam membangunrnsolidaritas pada setiap anggotanya. Tujuannya adalah untuk mengetahui upayarnkomunikasi apa saja yang dilakukan komunitas dalam membangun solidaritasrnyang erat di setiap anggotanya.rnDalam melakukan penelitian ini, peneliti mengacu pada teori interaksirnsimbolik dimana teori tersebut merupakan salah satu model dalam berinteraksirndengan orang lainnya dalam sebuah komunitas. Adapun konsep-konsep yangrndigunakan dalam penelitian ini adalah tentang komunikasi kelompok danrnsolidaritas.rnPenelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan sifat deskriptif.rnUnit analisisnya komunitas Stand Up Comedy Indo Bekasi yang dianggaprnberkaitan langsung dengan topik penelitian. Dan untuk teknik pengumpulanrndatanya yaitu melalui proses wawancara mendalam dan observasi non partisipan,rnserta melalui studi kepustakaan dan dokumentasi. Dalam penelitian ini, penelitirnmenggunakan teknik keabsahan data triangulasi sumber.rnAdapun hasil penelitian ini menunjukan bahwa solidaritas akan terbentukrndengan baik di dalam sebuah komunitas dengan menggunakan strategirnkomunikasi yang diuraikan dalam teori strategi komunikasi yaitu manusiarnbersama anggota, menciptakan dunia simbolik, dan membentuk perilaku manusia.rnMaka dengan demikian peneliti menyimpulkan bahwa strategi komunikasi inirntepat jika diterapkan sebagai upaya untuk membangun solidaritas antar anggotarnkomunitas.rnrnKata Kunci : Strategi Komunikasi, Solidaritas, Komunitasrn


Ketersediaan

2P-17.34Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR 034 PR 2017
Penerbit FIKOM UPI YAI : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
1264190159
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this